Enjoy and Fun at Work! Kalau Bosan Dengan Kerjaanmu,
Dengarkan Tipsnya Disini!
"Merasa sebel dan jengkel dengan apa yang kamu kerjakan saat
ini?"
"Mau berangkat kerja, tapi merasa malas banget!"
Ini adalah rangkuman penting soal bagaimana tips menjadi
pribadi yang bisa enjoy kerjaanmu saat ini. Ada kisah dari Victyor Frankl yang
menggambarkan bagaimana pengalaman masuk ke Auschwitz. Ini mirip kayak orang
yang masuk ke tempat kerja. Mulai dengan shock tapi akhirnya pasrah.
Simak tipsnya dari buku the FISH yang menggambarkan tempat
Pike Place Fish yang terkenal. Kok cuma tempat jualan ikan tapi keren?
Bagaimana mereka bersemangat kerja dan termotivasi di tempat kerjanya? Juga ada
lho tips dari Diane Tracy di bukunya "Take the joy and love it". Ada
4 langkah untuk menyukai pekerjaan Anda lagi. Gimana caranya? Simak deh!
Semoga menginspirasi!
Ini adalah bagian dari obrolan inspirasi (ngopi) tiap Kamis
pagi jam 7.00 sd 8.00 WIB di acara Smart Emotion yang disiarkan di SmartFM.
Radiotalk ini bertujuan membangun kecerdasan emosional (EQ)
dalam melakukan pekerjaan kita setiap hari!
Salam Antusias!
0 komentar:
Posting Komentar