
Johan (25) adalah karyawan sukses
di sebuah perusahaan multinasional di negeri ini. Perjalanan karirnya tergolong
cepat. Di usia mudanya itu, ia telah jadi manager. Nyaris tiap tahun ia
dipromosikan. Banyak proyek yang sukses digarapnya. Atasannya pun seringkali
meminta advis dari dirinya. Dirinya tergolong aktif. Juga banyak memberikan,
sekaligus mengeksekusi ide-ide yang cemerlang. Hampir tiap tahun ia mendapatkan
plakat, “Best Employee...